REALITA PENYESUAIAN DIRI ANAK KORBAN KEKERASAN SEKSUAL DALAM LINGKUNGAN & URGENSITAS AKAN JAMINAN PERLINDUNGAN

1. Pendahuluan Anak merupakan titipan Tuhan yang harus dijaga oleh keluarga. Anak merupakan generasi penerus nilai – nilai keluarga, nilai – nilai sosial dan budaya dari latar belakang keluarga, bahkan cita – cita dan harapan dari keluarga sendiri. Keluarga memiliki hak penuh untuk melindungi anak dari segala macam marabahaya yang ingin menimpa diri anak. Marabahaya tersebut dapat berbentuk ancaman penculikan…

URGENSITAS REVITALISASI PAMSWAKARSA DAN KOMCAD

Dalam beberapa waktu terakhir, publik Indonesia dikejutkan mengenai kabar tentang pembentukan kembali Komponen Cadangan (Komcad) maupun Pam Swakarsa yang masing-masing diusung oleh TNI dan POLRI. Dalam sejarahnya, kedua satuan ini memiliki ceritanya tersendiri dan beberapa diantaranya memberikan ingatan yang kelam bagi masyarakat Indonesia sendiri. Salah satunya ialah Pam Swakarsa yang merupakan singkatan dari Pasukan Pengamanan Masyarakat Swakarsa yang dibentuk oleh…

“Rasisme atau Penggiringan Opini?”

1. Pendahuluan Indonesia merupakan negara dengan sejuta kekayaan. Kekayaan ini berada di seluruh penjuru Indonesia yang terbentang dari Sabang sampai Merauke. Perlahan kekayaan ini dipandang sebagai kemajemukan. Kemajemukan ini terbentuk dari sisi kultural, latar belakang sosial, dan lain – lain. Kemajemukan yang hadir dan menjadi ciri khas suatu bangsa terkadang memberikan sisi positif dan negatif bagi negara tersebut. Schermerhon (dalam…

Purifikasi Keanggotan Dewan Perwakilan Daerah Sebagai Manifestasi Keterwakilan Rakyat Dan Daerah

Ruh konstitusionil terbentuknya DPD pada hakikatnya bermuara pada gagasan yang lahir dari diskusi daerah yang dilaksanakan oleh BP PAH 1 MPR. Gagasan kuat terkait dengan idealisasi parlemen tersebut meliputi Pertama, awal pembentukan UUD NRI 1945 pada hakikatnya menginginkan agar MPR dapat mempersatukan kelompok yang adadalam masyarakat; Kedua, ingin diadopsinya konsep perwakilan 2 kamar dengan menekankan prinsip demokratis dimana wakil rakyat…

Eksibisionis: Mental disorder yang tidak bisa dipidana?

Akhir-akhir ini publik diguncangkan dengan aksi teror eksibiosionis yang kerap beraksi di depan khalyak umum. Aksi para eksib tersebut menimbulkan keresahan di masyarakat baik secara keamanan maupun dari segi psikologis masyarakat. Pasalnya kehadiran pelaku eksib tersebut memberikan gambaran secara umum bahwa lingkungan perkotaan dan maju belum tentu memberikan kenyamanan dan keamanan yang mutlak bagi masyarakat agar dapat beraktifitas sebagaimana mestinya….